Kamis, 25 Oktober 2012

Beberapa password terburuk !


Kita tahu kata password memiliki peranan penting untuk mengamankan rahasia . Kita tidak boleh mengangap remeh hal tersebut , karena rentan di bobol oleh para cyber.
     Kita tahu bahwa pengguna password rata-rata menggunakan password yang mudah di ingat atau mudah . Tetapi hal ini mudah juga di bobol oleh para cyber , karena tidak menggunakan kombinasi angka dan kata yang sulit .
      Untuk mengetahui hal tersebut , SplashData kembali menggumumkan 25 worst password yang terburuk . Sebagai contoh : para pengguna password pasti tidak jauh menggunakan password "123456" atau juga "654321" . Maka dari itu untuk yang sering menggunakan password sebagai rahasia pribadi , untuk lebih memperhatikan hal tersebut . Kita mana tahu tiba-tiba Facebook , Twiter , Email dan lain-lain kita di bobol oleh para cyber. Layanan internet tentunya sangat banyak aplikasi yang menggunakan password . Adapun kombinasi buruk dalam akhir-akhir ini yaitu "jesus" , ''ninja" , "password1" , "superman" , "passw0rd" dan lain-lain.
      Maka dari itu untuk pengguna password tolong di check kembali , supaya lebih aman nya. Karena kalau masih menggunakan kombinasi mudah , semakin besar kemungkinan para cyber untuk membobol password kita. Itu saja yang saya info kan mengenai password terburuk .

Dan ini list untuk 25 password terburuk saat ini dari SplashData :

*password
*123456
*12345678
*abc123
*qwerty
*monkey
*letmein
*dragon
*111111
*baseball
*iloveyou
*trustno1
*1234567
*sunshine
*master
*123123
*welcome
*shadow
*ashley
*football
*jesus
*michael
*ninja
*mustang
*password1

Tidak ada komentar:

Posting Komentar